Wednesday, October 16, 2013

Filled Under:

Tips dan Trik Membuat Blog Sederhana via Blogger


Blog adalah sarana informasi dan dapat dijadikan sebagai wahana berbagi komunikasi antar orang lain, seperti curhat. Blog merupakan aplikasi desain web yang berdomain gratis, sehingga semua orang dapat membuatnya. Aplikasi membuat blog dapat dibuat dengan melalui Blogger, Wordpress, Tumblr, dll.

Langkah - langkah membuat blog sederhana

  1. Buatlah alamat emai berupa akun barul dengan melalui gmail terlebuh dahulu agar bisa masuk melalui media Blogger.com, Setelah itu mengklik "Create an Account", dan ikuti langkah pendaftaran seperti yang sudah biasa Anda lakukan untuk membuat email lain milik Anda.
  2. Setelah selesai silahkan menuju ke alamat ini http://www.blogger.com dan login menggunakan akun google Anda. Isikan alamat email dan password yang anda sudah buat tadi. 
  3. Setelah logged in, klik pada "Ciptakan Blog Anda".
  4. Lanjutkan dengan mengisi Form yang tersedia.
  5. Judul Blog adalah nama yang akan muncul di judul blog saat ada yang mengakses blog Anda. Sedangkan Alamat blog adalah alamat yang akan dituliskan oleh seorang pengunjung saat ingin mengakses blog Anda.
  6. Setelah diisi, klik "Lanjutkan".
  7. Langkah berikutnya adalah memilih Template. Template adalah desain Blog Anda. Desain blog dapat anda kreasikan sendiri dengan melalui alamat desain blog dan download seperti
    Btemplates, mastemplate, templeism . Setelah itu, copy dan pastekan html ke edit html. Desain blog akan berubah. 
  8. Setelah memilih Template, klik "Lanjutkan".
  9. Blog Anda sudah siap dan Anda bisa mulai mengisinya.
Untuk melihat langkah-langkah berikutnya silahkan didownload disini Download Button
Selamat mencoba, ya







0 comments: